Momen Istimewa Saat Srikandi Bengkalis Tinjau Pembangunan Jalan Lingkar Duri Barat -->

adsterra1

CETAK BERITA

Print Friendly and PDF

adsterra3

Momen Istimewa Saat Srikandi Bengkalis Tinjau Pembangunan Jalan Lingkar Duri Barat

, November 29, 2023
Bupati Kasmarni didampingi Kadis PUPR Asdiansyah saat berdialog dengan para tim pekerja jalan Lingkar Duri Barat


RIAUEXPRESS, BENGKALIS - Bupati Bengkalis Kasmarni meninjau pembangunan jalan lingkar Duri Barat, Kamis (19/10/23). Infrastruktur ini menembus hutan lindung yang merupakan  jalan alternatif dari kelurahan Balai Raja, kecamatan Pinggir ke desa Petani, kecamatan Bathin Solapan.


Kadis PUPR Ardiansyah saat menjelaskan ke Bupati Kasmarni progres kerja terkini jalan Lingkar Duri Barat


Ada hal yang istimewa dalam progres pembangunan jalan lingkar Duri Barat ini, karena hutan tersebut menjadi perlintasan hewan dilindungi seperti gajah dan harimau sumatera, maka dalam pembangunannya berwawasan lingkungan.

Pemandangan jalan alternatif lintas Duri Barat yang sedang dalam pengerjaan


"Pembangunan jalan ini tak merusak alam, keasrian hutan tetap terjaga, termasuk juga jalur-jalur perlintasan gajah tetap kita bangun dengan membuat terowongan perlintasan, sehingga kehidupannya tetap terjaga, "kata Kasmarni ditengah-tengah peninjauan.




TerPopuler